Happy weekend J , aku mau nyeritain keluargaku di kampus nih. Ini
dia=> Sebuah keluarga kecil yang terdiri dari 30 mahasiswa(dan sekarang
tinggal 27 L) yang mulai melakukan
aktifitas bersama sejak 3 september 2012. Yaitu: Ilania Eka Andari, Afif Rizal,
Rosmawati Zakiya, Herwati Dian Saputri(si cantik yang satu ini sudah nikah lho),
Ibrohim Aji Kusuma, Ceria Andespi, Dwi Nur Hayati, Putri Solekhah(Saya
Sendiri), Pratama Wahyu Purnama, Maulida Yulianti, Marissa, Wulandari, Istiana
Kindi Maycarena, Dewi Thufaila, Alysa Rahmany Putri, Winda Nur Akhadya, Rydhlo
Ega Putra, Rahmat Hadi Saputro(nih anak kuliah di Jepang lho), Hatun Tarhan,
Faqih Mu’tasimbillah, Fattah Aji Prakoso, Indri Aryanti, Agusti Eke Dyah
Larasati, Tiara Rusnanda Putri , Lisa Febrianti, Dian Puspita, Rony Prasetya(pindah
ke UNDIP nih :p), Shella Azizah, Vidya Rachmawati, dan Ummu Hajar Dwi Jayanti.
PMI’12 begitu biasa kami
dipanggil, atau kami lebih suka disebut IME YSU ’12 (kaya di group fb) berisi
anak-anak yang beraneka ragam. Ada yang memang niat ke pendidikan
matematika(kaya aku), dan ada juga yang nyasar. Ada yang tadinya pengen ke
sebelah(UGM), ada yang pengen UI, juga ada yang sebenernya gak pengen jurusan
pendidikan matemetika alias nyasar, malah ada yang pengen jurusan IPS. Pokoknya
macam-macam deh, sama kaya sifat-sifat nya.
Bertigapuluh ini sifatnya
beda-beda(yaiyalah), ada yang rame-pemdiem, lucu-garing, keras-lembut,
aktif-kalem, rajin-malas, cermat-ceroboh, cerdik-pahpoh, pemaaf-penyabar, masih
banyak lagi deg pokoknya dan yang pasti menurutku anaknya seru-seru J.
Harapanku ke depan kita ,IME’12,
bisa terus bareng ampe wisuda. Kita jadi keluarga yang erat dan penuh kasih
sayang(ecieeh). Tetep jadi kelas paling gokil, kelas teladan, dan kelas
internasional hahaha. Sekian. Thanks udah mau baca J
NB: sorry kalau penyebutan
namanya ada yang salah, hehehe